Senin, 24 November 2014

Rangkuman Konsep Switch Dan Konfigurasi Switch

Ya, dikesempatan berbahagia ini saya akan meng-share tentang "Switch dan Konfigurasi".

Switch pada dasarnya mempunyai fungsi seperti Hub yaitu sebagai pembagi dan penguat sinyal pada jaringan komputer. Tetapi switch lebih cerdari daripada Hub, karena switch dapat mengenali alamat data yang harus ditransmisikan dan mampu mengatur lalu lintas data dalam jaringan secara lebih baik dibandingkan dengan Hub.

Ethernet Communications

  1. Auto-Negotiation of Duplex Mode

    2 ports berkomunikasi untuk menentukan mode terbaik. Jika Auto-Negotiation gagal karena perangkat yang dipasang tidak mendukung, maka switch akan kembali ke mode half-duplex mode.
  2. Half DuplexMedia komunikasi dua arah. Namun berbeda dengan duplex, half duplex berkomunikasi dua arah secara saling bergantian. Jadi saat terjadi komunikasi antara A dan B. Saat A mengirim informasi (berbicara) maka B akan menerima informasi (mendengarkan). Demikian terjadi proses yang sebaliknya (vice versa). Contoh media yang menggunakan media ini adalah radio walkie talkie.
  3. Full Duplex

    Dalam komunikasi full-duplex, dua pihak yang saling berkomunikasi akan mengirimkan informasi dan menerima informasi dalam waktu yang sama, dan umumnya membutuhkan dua jalur komunikasi.


Switch MAC Address Table

  • Menggunakan alamat MAC untuk mengarahkan lalu lintas jaringan ke port yang sesuai
  • Membangun tabel alamat MAC dengan mempelajari alamat MAC pada setiap perangkat yang terhubung setiap portnya
  • Setelah alamat MAC ditambahkan ke dalam table, switch akan menggunakan entri tabel untuk meneruskan data ke node yang lain
  • Jika alamat yang dituju tidak ada dalam table, switch akan meneruskan frame kesemua port 
  • Ketika tujuan merespon, alamat MAC akan ditambahkan ke dalam table 
  • Jika port yang terhubung ke switch atau hub lain, beberapa alamat MAC akan tetap disimpan ke dalam table






Related Posts:

  • Rangkuman Konsep Switch Dan Konfigurasi SwitchYa, dikesempatan berbahagia ini saya akan meng-share tentang "Switch dan Konfigurasi". Switch pada dasarnya mempunyai fungsi seperti Hub yaitu sebagai pembagi dan penguat sinyal pada jaringan komputer. Tetapi switch lebih c… Read More
  • Materi Switch (Backup & Restore)Yo, kali ini gua bakal share yang namanya Backup & Restore IOS pada Switch. Sebelum masuk ke konfignya kalian harus tau dulu apa sih itu Backup & Restore ?. Oke, Backup adalah salinan data sebagai cadangan saat ter… Read More
  • Static Port Security Fungsinya : Secara default Port Security dinonaktifkan Membatasi jumlah MAC Address yang valid pada port tertentu Menentukan grup MAC Address yang valid diizinkan menggunakan port atau mengizinkan han… Read More

0 komentar:

Posting Komentar